1.
Minyak (berat spesifik = 8900 Nm3,
viskositas = 0,01 N.s/m2)
mengalir melalui sebuah tabung horizontal berdiameter 23 mm seperti yang
ditunjukan pada gambar. Sebuah manometer tabung U digunakan untuk mengukur
penurunan tekanan sepanjang tabung. Tentukan kisaran dari nilai h agar
alirannya laminar.
2. Udara bersuhu 100oF
mengalir pada tekanan atmosfer standar di dalam sebuah pipa dengan laju
atmosfer 0,08 lb/s. Tentukan diameter maksimum pipa yang diizinkan jika
alirannya turbulen.
Diketahui
:
T = 100oF
V
= 0,08 lb/s
Ditanya:
D ?
Jawab
:
3. Suatu
fluida mengalir melalui pipa horizontal berdiameter 0,1 in. Apabila bilangan
Reynoldsnya 1500, kerugian head sepanjang 20 ft pipa adalah 6,4 ft. Tentukan
kecepatan fluida
4. Air
mengalir melalui pipa horizontal berdiameter 6 in dengan laju aliran 20 cfs dan
penurunan tekanan sebesar 4,2 psi untuk setiap 100 ft panjang pipa. Tentukan
faktor gesekannya.
5. Sebuah
perahu kayak yang panjangnya 17 ft bergerak dengan kecepatan 5 ft/s. Apakah
sebuah aliran jenis lapisan batas akan terbentuk sepanjang sisi-sisi perahu
tersebut? Jelaskan !
Jawab
:
Boundary layer adalah
suatu lapisan pembatas fluida yang tidak terlihat tetapi dapat digunakan
sebagai konsep untuk mempermudah perhitungan mekanika fluida. Boundary
layer membagi-bagi
wilayah viskos dan nonviskos.
Boundary layer akan
terjadi jika bilangan Reynolds pada fluida tersebut mencapai nilai di atas
1000. Pada soal ini fluida yang ada bersifat viskos berada di dalam boundary
layer. Hal ini terjadi karena adanya gesekan antara perahu nelayan
dengan fluida, sehingga fluida yang ada di sekitar perahu nelayan akan bersifat
viskos dan memiliki tegangan permukaan, sedangkan yang nonviskos tidak
mempunyai tegangan permukaan.
makasih infonya.
BalasHapusizin copas gan
kunjungi juga knightofsaturn.blogspot.co.id/